Tuesday, February 24, 2009

Program Bimbingan Konseling Model KTSP

untuk mengoptimalkan fungsi bimbingan konseling di sekolah, kurikulum KTSP memasukkan program pengembangan diri bagi siswa, agar para siswa dapat mengembangkan seluruh aspek potensi dirinya dan mengeksplorasi bakat, minat, dan kemampuannya untuk bekal pada saat mereka merencanakan karir di masa depannya.
Berikut ini adalah hasil BINTEK BK Kab. Pekalongan, yang dapat didownload di link ini : http://rapidshare.com/files/201939496/BINTEK_GP_AGUSTUS_08.doc

No comments: